Berikan anak kebebasan & tanggung jawab untuk bisa bertransaksi sehari-hari dengan Kartu Debit Young Nyala
Atur limit cashflow anak sehari-hari, semua dalam pantauan orang tua dari belanja hingga tarik tunai yang dapat di track melalui OCBC mobile.
Nikmati beragam cashback untuk anak & orang tua di Astro, Shopee, Tokopedia dan lainnya. Info: web.ocbc.id/promoyoungnyala
Dikelola Sesuai Syariah
Menggunakan akad wadiah dan Mudharabah
Siswa yang dapat melakukan pembukaan rekening SimPel apabila memenuhi persyaratan sebagai berikut:
*Terdaftar sebagai siswa
*Mendapatkan rekomendasi dari sekolah untuk melakukan pembukaan rekening SimPel iB
*Mendapatkan persetujuan dari orang tua/wali dalam melakukan pembukaan SimPel iB
Memenuhi persyaratan dan ketentuan umum pembukaan rekening SimPel iB yang antara lain sebagai berikut:
- Persyaratan Siswa yang membuka SimPel iB yang antara lain adalah sebagai berikut:
*Warga Negara Indonesia
*Masih berstatus siswa PAUD, TK, SD, SMP, SMA, Madrasah (MI, MTs, MA) atau sederajat
*Berusia dibawah 17 tahun dan belum memiliki KTP
- Persyaratan dokumen pembukaan rekening:
*Formulir pembukaan rekening
*Fotocopy identitas orang tua/ wali
*Fotocopy Kartu Keluarga
*Fotocopy akta lahir
*Fotocopy kartu pelajar
- Setoran awal pembukaan rekening:
Semua penyerahan setoran dari Nasabah kepada Sekolah harus disertai dengan tanda terima yang menjadi bukti atas transaksi dari Nasabah kepada Sekolah.
*Satu siswa hanya diperkenankan memiliki 1 (satu) rekening SimPel/SimPel iB pada 1 (satu) bank yang sama
*Tidak diperkenankan untuk rekening bersama (joint account).
Simpel iB
Kartu debit Young Nyala (sebelumnya dikenal sebagai Mighty Savers) adalah kartu debit yang terhubung ke rekening Tanda Junior, ditujukan untuk nasabah di bawah umur 17 tahun. Kartu Debit Young Nyala dapat digunakan untuk bertransaksi belanja di EDC dengan DIP IN atau TAP serta tarik tunai yang mendebit ke rekening IDR.
Kartu Debit Young Nyla dapat menikmati transaksi belanja dan tarik tunai per hari dengan total Rp 1.000.000 (satu juta rupiah).
Efektif 16 Agustus 2024, pemilik kartu debit Young Nyala dapat menikmati transaksi hingga Rp1.000.000 per hari yang dapat diatur melalui OCBC mobile.
Apabila nasabah memiliki kartu yang terhubung ke rekening Tanda Junior dengan 9 digit kartu debit:
Terdapat beberapa desain kartu debit sebagai berikut:
Ditandai dengan bagian depan kartu debit sebelah kanan terdapat logo “debit” dan logo contactless.
Kartu debit Young Nyala bebas biaya bulanan.
Orang tua nasabah dapat melakukan permintaan perubahan limit di Cabang OCBC terdekat atau melalui OCBC mobile dengan cara:
Orang tua nasabah dapat melakukan permintaan ganti desain kartu debit Young Nyala dapat menuju ke Cabang terdekat.
Ketentuan biaya mengikuti tarif dan biaya yang berlaku saat ini.
Kartu debit Young Nyala dapat digunakan untuk transaksi belanja ataupun tarik tunai di luar negeri melalui jaringan Mastercard dengan konversi dan mendebit ke rekening IDR.
Kartu debit Young Nyala dapat digunakan untuk transaksi belanja online dengan mendebit ke rekening IDR. Pastikan sudah melakukan aktivasi transaksi online melalui akun OCBC mobile orang tua:
Tidak menemukan apa yang Anda Cari?
Lihat FAQ